Stroke menempati urutan kedua sebagai penyebab utama kematian di seluruh dunia dan merupakan kontributor utama kecacatan. Lebih dari separuh pasien stroke mengalami kecacatan dan disabilitas kronis. Stroke dapat mempengaruhi berbagai fungsi, baik motorik, sensorik, maupun kognitif. Hal tersebut membatasi kemampuan motorik dan sensorik pasien untuk melakukan perawatan diri. Selain terapi farmakologi standar, terapi neurorestorasi diperlukan […]
×
- Home
- Profil
- Berita
- Pelayanan
- Informasi
- Inovasi
- Kontak