RSUD Dr. Moewardi kembali menerima kunjungan kerja pada hari Selasa (28/6/2022) di Ruang Parang Kusumo Gd. Nusa Indah Lt. 3. Kunjungan kerja kali ini dari RSUD Dr. M. Yunus Provinsi Bengkulu mengenai Tata Kelola RS Pendidikan yaitu Pendidikan & Pelatihan serta mekanisme pengelolaan Komite Koordinasi Pendidikan (Komkordik).
×
- Home
- Profil
- Berita
- Pelayanan
- Informasi
- Inovasi
- Kontak