Tak hanya melalui media sosial, RSUD Dr. Moewardi juga tetap giat memberi edukasi pada masyarakat melalui media radio. Pada hari Rabu (15/02/2023) dr. Otniel Wendi Wahono, Sp.PK memberikan edukasi pada masyarakat mengenai pentingnya mendonorkan darah melalui program Holladoc bersama Solo Radio.
×
- Home
- Profil
- Berita
- Pelayanan
- Informasi
- Inovasi
- Kontak