RSUD Dr. Moewardi Terima Kunjungan dari Private Consultant Health Ministry UEA
RSUD Dr. Moewardi menerima kunjungan dari Private Consultant Health Ministry UEA, Mr. Rajeev Mangottil, PhD dan dr. Shajir Gaffar, pada Rabu (19/07/2023).
Dalam kunjungan tersebut, Private Consultant Health Ministry UEA meninjau pelayanan jantung di RSUD Dr. Moewardi, yakni terkait fasilitas, alat-alat medis, tindakan, hingga total pasien yang ditangani.