Tahukah kamu?? TBC adalah penyakit tertua yang masih ada hingga saat ini. Meskipun ditemukan sejak 4000 tahun lalu, namun TBC masih menjadi ancaman global hingga saat ini. Melalui peringatan Hari Tuberkulosis Sedunia, kita diingatkan bahwa TB bisa dicegah dan disembuhkan dengan deteksi dini dan pengobatan yang disiplin.
×
- Home
- Profil
- Berita
- Pelayanan
- Informasi
- Inovasi
- Kontak